Harga Makan di Hanamasa – Bagi sebagian besar orang, makan makanan berbahan dasar serba daging merupakan hal yang mewah dan identik dengan harga selangit, terutama di restoran-restoran yang cukup populer.
Memang anggapan ini ada benarnya, akan tetapi tak semua restoran dengan kualitas tinggi dan menggunakan bahan terbaik identik dengan harga yang membuat kantong bolong, Hanamasa salah satunya.
Dengan harga makan di Hanamasa yang terjangkau, semua hidangan berbahan dasar daging bisa kamu nikmati, sepuasnya lagi. Buat kamu yang penasaran dengan tempat makan all you can eat dengan nuansa Jepang yang kental ini, berikut Info Harga Menu bagikan info lebih jelasnya.
Varian Menu Makan Di Hanamasa
Berikut ini beberapa menu yang bisa anda nikmati di Hanamasa:
-
Menu Pembuka
Untuk sajian pembuka atau appetizer, Hanamasa menyediakan olahan sayur berupa salad yang bisa dinikmati dengan atau tanpa menggunakan Thousand saus.
Sayuran yang digunakan antara lain kentang, bayam, jagung manis, jagung muda, bunga kol, buncis, dan tomat. Selain sebagai menu pembuka yang cukup ringan, sajian salad ini bisa jadi penyeimbangan asupan daging dan serat bagi tubuh sehingga tetap sehat.
-
Menu soup
Soup dengan rasa yang ringan bisa menjadi menu selanjutnya sebelum hidangan utama disantap. Hanamasa menyediakan beberapa pilihan soup yang bisa kamu nikmati yakni kalbi, ayam,kamago shitake, misoshiro, dan tak ketinggalan tomyamkung soup. Ada baiknya jangan mencicipi soup terlalu banyak, karena kadar air yang banyak akan cepat membuat kenyang.
-
Hidangan Penyela
Selagi menunggu daging yang kamu bakar atau rebus matang, hidangan sayap ayam bisa kamu santap untuk sedikit mengusir kebosanan. Dengan harga makan di Hanamasa yang telah kamu bayar, rugi bukan tak mencicipi chiken wing berbalut saus ini.
-
Menu Utama
Dengan harga makan di Hanamasa sekali bayar, kamu bisa menikmati hidangan utama andalan Hanamasa berupa yakiniku dan syabu-syabu.
Yakiniku sendiri cocok untuk para penggemar makanan serba panggang dengan pilihan daging dan seafood yang fresh. Hal yang membuatnya yakiniku disini beda dengan restoran all you can eat lainnya adalah racikan khas saus wijen niku tare yang khas.
Bagi penikmat hidangan serba direbus, sajian syabu-syabu Hanamasa pasti akan membuat lidah kegirangan. Usai matang dalam rebusan kuah kaldu yang kental, daging, seafood, dan sayuran yang kamu masak lalu dicelupkan ke dalam saus Ponzu khas Hanamasa. Campuran lobak, Yakumi, dan daun bawang akan menambah sensasi segar gurih pada citarasa sausnya.
-
Sajian Pencuci Mulut
Usai puas dengan menu utama, jangan lupa sempatkan menikmati hidangan pencuci mulut khas Hanamasa. Untuk dessert, makanan khas Thailand jadi andalan restoran ini mulai rujak, jajan pasar, hingga singkong.
-
Minuman
Urusan minuman tak perlu dirisaukan, apapun jenis minuman favoritmu ada tersedia, mulai dari aneka olahan jus buah segar, mix fruit juice, susu kocok, kopi, teh, jus herbal dan tak ketinggalan es leci segar khas Hanamasa.
Tarif Harga Makan Di Hanamasa
Untuk harga makan di Hanamasa sendiri memiliki dua jenis paket, yakni makan sepuasnya dan makan plus minum sepuasnya. Tarif yang dibandrol untuk makan saja memang lebih murah dibandingkan dengan yang satu paket dengan minuman. Makan puas di sini dikenai tarif 169K IDR untuk orang dewasa dan 128K IDR untuk anak-anak.
Sedang harga makan di Hanamasa dengan paket makan minum puas yakni 178K IDR per orang dewasa dan 136K IDR untuk anak. Semua harga yang telah disebutkan tersebut belum termasuk dengan pajak 10%. Tapi untuk ukuran makan daging sampai perut puas, harga tersebut sangat worth buat kamu semua.
Untuk lebih detailnya, berikut ini daftar harga makan di Hanamasa dan resto yang menyediakannya:
Daftar Harga
Hanamasa Makan Sepuasnya :
Dewasa
Yakiniku: Rp. 169.500,-
Syabu-syabu: Rp. 169.500,-
Anak-anak
Yakiniku: Rp. 128.500,-
Syabu-syabu: Rp. 128.500,-
* Harga Belum Termasuk Pajak Restaurant 10%
Hanya berlaku di :
– Hanamasa Mahakam ( Jakarta Selatan )
– Hanamasa Bogor
– Hanamasa Artha Gading ( Jakarta Utara )
– Hanamasa Margo City ( Depok)
Hanamasa Makan Minum Sepuasnya :
Dewasa
Yakiniku: Rp. 178.500,-
Syabu-syabu: Rp. 178.500,-
Anak-anak
Yakiniku: Rp. 136.500,-
Syabu-syabu: Rp. 136.500,-
* Harga Belum Termasuk Pajak Restaurant 10%
Hanya berlaku di :
– Hanamasa Mal Taman Anggrek (Jakarta Barat)
– Hanamasa Gajah Mada Plaza ( Jakarta Barat )
– Hanamasa Sports Mall Kelapa Gading ( Jakarta Utara )
– Hanamasa Istana Plaza ( Bandung )
– Hanamasa Supermal Karawaci ( Tangerang )
– Hanamasa Gubeng ( Surabaya )
– Hanamasa Bintaro PLaza ( Tangerang )
– Hanamasa Pluit Village ( Jakarta Utara )
– Hanamasa Mal Puri Indah ( Jakarta Barat )
– Hanamasa Metropolitan Mal ( Bekasi )
– Hanamasa Dago ( Bandung )
– Hanamasa Mal Pondok Indah I ( Jakarta Selatan )
– Hanamasa Tunjungan Plaza IV ( Surabaya )
– Hanamasa Cibubur ( Depok )
– Hanamasa Mangga Dua Square ( Jakarta Barat )
– Hanamasa Plaza Semanggi (Jakarta Selatan)
– Hanamasa Tangcity Mall ( Tangerang )
– Hanamasa Bali
– Hanamasa Poins Square ( Jakarta Selatan )
– Hanamasa Mal Lippo Cikarang (Bekasi)
– Hanamasa Cinere Bellevue Mall (Cinere)
– Hanamasa Tamini Square ( Jakarta Timur )
– Hanamasa Semarang
Jangan lewatkan juga: Daftar Menu dan Harga Dunkin Donuts Terbaru
Alamat Hanamasa di Jakarta
Berikut ini daftar Alamat Restoran Hanamasa wilayah Jakarta:
- Jalan pintu satu Senayan, Jl.Sudirman Daerah Jakarta Selatan
- Sports Mall Kelapa Gading Lantai 2 Daerah Jakarta utara
- Jl. Mahakam I/166, Kebon. Baru Daerah Jakarta Selatan
- Mal Ambasador Lantai 1 Daerah DKI Jakarta
- Mal Artha Gading Lantai 1 Daerah DKI Jakarta
- Taman Anggrek lantai 3 Daerah DKI Jakarta
- Mangga Dua Square Lantai LG/KAV Daerah DKI Jakarta
- Megamall Pluit Lantai 4 Daerah Jakarta Utara
- Pejaten Village Lantai 1 Daerah DKI Jakarta
- Plaza Gajah Mada Daerah Jakarta Pusat
- Plaza Semanggi lantai 3 A Daerah Jakarta Pusat
- Oins Square Lantai G Daerah Jakarta Pusat
- Mall Pondok Indah Lantai 1, Blok III B Daerah Jakarta Selatan
- Puri Indah Mall lantai 2 Daerah Jakarta Barat
- Tamini Square Lantai 2 Daerah Jakarta.
- Taman Mini Raya Garuda Pinang Ranti Daerah Jakarta Timur
Wilayah lain:
- Hanamasa Dago ( Bandung )
- Hanamasa Tunjungan Plaza IV ( Surabaya )
- Hanamasa Cibubur ( Depok )
- Hanamasa Istana Plaza ( Bandung )
- Hanamasa Supermal Karawaci ( Tangerang )
- Hanamasa Gubeng ( Surabaya )
- Hanamasa Metropolitan Mal ( Bekasi )
- Hanamasa Tunjungan Plaza IV ( Surabaya )
- Hanamasa Cibubur ( Depok )
- Hanamasa Tangcity Mall ( Tangerang )
- Hanamasa Bali
- Hanamasa Mal Lippo Cikarang (Bekasi)
- Hanamasa Cinere Bellevue Mall (Cinere)
Untuk alamatnya silahkan gunakan google maps ya 😀
Berikut ini daftar nama-nama menu makanan yang ada di Hanamasa yang bisa anda santap:
1. SYABU-SYABU atau makanan yang di rebus
Makanan jenis syabu-syabu yaitu daging, sea food dan sayuran segar khas Hanamasa, diantaranya adalah :
- Tenderloin
- Shirataki
- Udang
- Konyaku
- Cumi
- Kisimen
- Ikan Kakap
- Baso Ikan
- Bawang Bombay
- Baso Sapi
- Sawi Putih
- Baso Salmon
- Pakcoy
- Kerang
- Kangkung
- Crab Steak
- Caisim
- Chikuwa
- Jamur Kuping
- Tofu Udang
- Wortel
- Telur
- Bayam
- Pangsit
2. YAKINIKU atau jenis makanan yang di bakar
Makanan jenis Yakiniku adalah daging dan sea food khas Hanamasa, diantaranya adalah :
- Tenderloin
- Kepala Cumi
- Sirloin
- Sakana,
- Ikan Kakap,
- Ikan, Gindara
- Cube Roll
- Chikuwa
- Beef Marinated
- Udang Pancet
- Sausage
- Beef Burger
- Ginjal
- Tongue
- Babat
- Bone Rib
- Chicken,
- Chicken Marinated, Chicken Roll
- Cumi
- Ampela
Menu Beverages/Minuman Jus Buah Hanamasa
Jenis Minuman | Harga |
Fresh Strawberry Juice | Rp22.500 |
Fresh Avocado Juice | Rp22.500 |
Fresh Apple Juice | Rp22.500 |
Fresh Red Guava Juice | Rp22.500 |
Fresh Melon Juice | Rp22.500 |
Fresh Water Melon Juice | Rp22.500 |
Fresh Lime Juice | Rp22.500 |
Fresh Mango Juice | Rp22.500 |
Fresh Great Hog Plum Juice (Juice Kedondong) | Rp22.500 |
Fresh Soursop Juice (Jus Sirsak) | Rp22.500 |
Ice Stone Fruit (Es buah batu, disajikan dengan soda) | Rp22.500 |
Fresh Fruit Punch | Rp22.500 |
Fresh Lime Squash | Rp22.500 |
Fresh Ice Coconut (Es kelapa muda) | Rp22.500 |
Ice Lemon Tea | Rp22.500 |
Herbal Juice | Rp22.500 |
Fresh Netherlands Eggplant Juice (Juice Terung Belanda) | Rp22.500 |
Fresh Carrot Juice (Jus Wortel) | Rp22.500 |
Fresh Tomato Juice (Jus Tomat) | Rp22.500 |
Fresh Ice Cucumber (Es Ketimun) | Rp22.500 |
Fresh Ice Lemongrass (Andropogon dengan Lemon) | Rp22.500 |
Fresh Orange | Rp27.500 |
Fresh Kopyor Juice | Rp27.500 |
Fresh Durian Juice | Rp27.500 |
Mocktail | Rp27.500 |
Orange Mango | Rp27.500 |
Orange Kiwi | Rp27.500 |
Orange Strawberry | Rp27.500 |
Ice Lychee | Rp27.500 |
Milk Shake Strawberry | Rp27.500 |
Milk Shake Vanila | Rp27.500 |
Milk Shake Coklat | Rp27.500 |
Coffee | Rp9.500 |
Hot Tea | Rp9.500 |
Hot Ocha | Rp9.500 |
Ice Tea | Rp9.500 |
Cold Ocha | Rp9.500 |
Mineral Water | Rp9.500 |
Harga aneka minuman di restoran Hanamasa terbilang stabil seperti tahun sebelumnya, ditaksir mulai Rp9.500 hingga Rp27.500 tergantung pilihan menu.
Bagaimana, anda tertarik untuk menikmati sajian kuliner di resto Hanamasa? Tunggu apalagi, yuk segera menuju ke TKP. Jangan lewatkan juga: Daftar Harga dan Menu Spesial Branche Bistro Senopati